Kaltenghits.com
Artikel

6 Pelajaran Penting dari Serial Layangan Putus

6 Pelajaran Penting dari Serial Layangan Putus

4. Menghargai Pilihan dan Pendapat

Hal penting lain dalam hubungan adalah saling menghargai dan menghormati atas pilihan dan pendapat yang berbeda. Perbedaan pendapat dan pilihan itu wajar terjadi. Oleh karena itu, saling berkompromi dengan perbedaan menjadi solusi terbaik, bukan berusaha saling mengendalikan.

Hal penting lain dalam hubungan adalah saling menghargai dan menghormati atas pilihan dan pendapat yang berbeda. Perbedaan pendapat dan pilihan itu wajar terjadi. Oleh karena itu, saling berkompromi dengan perbedaan menjadi solusi terbaik, bukan berusaha saling mengendalikan.

Bicaralah dengan pasangan Anda. Minta pasangan untuk jujur ​​dan jelaskan semuanya, lalu beri mereka kesempatan untuk berbagi sudut pandang mereka. Hal ini untuk melihat bagaimana mereka menanggapi situasi ini. Apakah mereka benar-benar menyesal dan putus asa?

Atau apakah mereka defensif dan sombong? Apakah mereka masih berbohong meskipun ada buktinya? Melihat bagaimana mereka bereaksi sangat penting, karena itu akan memberitahu Anda banyak hal tentang pasangan Anda sebenarnya.

5. Cara Memperlakukan Pasangan

Menghormati berarti menghargai setiap usaha yang dilakukan satu sama lain dalam menjaga pernikahan. Hal sederhana seperti berbagi tugas dalam rumah tangga.

Memilih kata-kata secara penuh pertimbangan juga menunjukkan menghormati pasangan dan tak mau menyakiti perasaannya. Salah satu kuncinya adalah memperlakukan pasangan secara wajar.

Sebagai pasangan juga perlu memperlakukan pasanganmu dengan menjadi pendengar yang baik. Simak secara baik-baik ceritanya tanpa memotong satu bagian pun, sebagai bentuk menghargai segala ceritanya.

Setelahnya, kamu bisa memberikan pendapat atau saran yang sekiranya membantu mengurangi beban pasanganmu. Dengan catatan, pasanganmu membutuhkan dan mengizinkanmu memberikan saran atau masukan.

Sebab, tidak semua cerita harus diberikan saran atau masukan, melainkan sekadar didengar saja. Perilaku seperti ini, akan membuatnya merasa nyaman dan dihargai, lalu kamu akan dianggap sebagai tempat bercerita paling nyaman dan aman.

Selain itu, jangan berat untuk memberikan pujian serta dukungan kepada pasangan. Untuk itu, cobalah berikan hal tersebut padanya yang meliputi penampilan, kemampuan melakukan sesuatu, atau saat ia membuat keputusan.

Dengan begitu, pasangan akan menganggapmu sebagai seseorang yang dapat menghargai pasangannya. Situasi seperti ini berpengaruh baik pada hubungan asmara yang menjadikannya semakin harmonis dan langgeng.

6. Perselingkuhan Bukan Solusi

Perselingkuhan bukan solusi mengatasi berbagai persoalan dalam rumah tangga. Perselingkuhan justru kian membuat masalah dalam berkeluarga makin menumpuk.

Perselingkuhan juga menjadilkan pribadi yang tak bertanggung jawab, baik pada keluarga juga kepada anak-anak. Orang yang berselingkuh biasanya akan mencari berbagai cara untuk berusaha membenarkan cara yang diakukan.

Berita Terkait

Kisah Gweneth Lee, Pelakor yang Tiduri 100 Lebih Suami Orang

admin

Mawar AFI Ditikung Eks Babysitter

admin

Berawal Jual Beli Buah Berlanjut ke Ranjang, Berakhir di Penjara

Editor 1